Pages

Rabu, 09 Januari 2013

Ilmu pengetahuan, teknologi dan kemiskinan



1.      Ilmu pengetahuan
Ilmu pengetahuan memiliki pengertian yang telah dikemukakan oleh beberapa pakar dalam bidangnya seperti :
·         Decartes : ilmu pengetahuan merupakan serba budi
·         Bacon dan David Home : sebagai pengalaman indera dan batin
·         Immanuel Kant : pengetahuan merupakan persatuan antara budi dan pengalaman
·         Teori Phyroo : bahwa tidak ada kepastian dalam pengetahuan.
Dalam beberapa sifat ilmiah dapat dijabarkan beberapa hal yaitu :
A.     Tidak ada persaan yang bersifat pamrih sehingga mencapai pengetahuan ilmiah yang objektif
B.     Selektif yang artinya mengadakanpemilihan tehadap problem yang dihadapi supaya didukung oleh fakta atau gejala dan mengadakan pemilihan terhadap alat indra dan budi yang digunkan untuk mencapai ilmu
C.     Kepercayaan yang layak terhadap kenyataan yang tak dapat diubah maupun terhadap indera dan budi yang digunkan untuk mencapai ilmu
D.    Merasa pasti bahwa setiap pendapat teori maupun aksioma terdahulu telah mancapai kepastian, namun masih terbuka untuk dibuktikan kembali.

2.      Teknologi
dalam buku yang berjudul”the technological society” yang ditulis oleh Jacques Ellul mengatakan teknologi adalah teknik tetapi meskipun memiliki arti yang sama.
            Teknik meiliki ciri-ciri menurut Sastrapratedja yaitu :
       I.            Rasinalitas
    II.            Artifisialitas
 III.            Otomatisme
 IV.            Teknis berkembang pada suatu kebudayaan
    V.            Monisme
 VI.            Universalisme
VII.            Otonomi

Ellul memberikan gambaran luas tentang bidang teknik yaitu :
1)      Teknik meliputi bidang ekonomi, artinya dapat menghasilkan barang-baramg industri
2)      Teknik meliputi bidang organisasi seperti administrasi, pemerintahan, manajemen, hikum dam militer.
3)      Teknik dibidang manusiawi seperti pendidikan, kerja, olah raga, hiburan dan obat-obatan

Ciri-ciri teknologi barat :
·         Serba intensif dalam segala hal, seperti modal, organisasi, tenaga kerja dan lain-lain.
·         Dalam struktur sosial, teknologi barat bersifat melestarikan sifat kebergantungan.
·         Kosmologi atau pandangan teknologi barat adalah menganggap dirinya sebagai pusat yang lain feriferi, waktu berkaitan dengan kemajuan secara linier.

3.      Ilmu pengetahuan teknologi dan nilai
Kaitan ilmu dan teknologi dengan nilai atau moral, berasal dari akses penerapan ilmu dan teknologi sendiri dan menurut ilmuan di golongkan dua golonganyaitu :
·         Golongan yang menyatakan ilmu dan teknologi adalah sifar netral terhadap nilai-nilai baik secara ontologis maupun secara aksiologi.
·         Golongan yang menyatakan bahwa ilmu teknologi itu bersifat netral hanya dalam batas-batas metafisika keilmuan, sedangkan dalam penggunaan dan penelitian harus berlandaskan pada asas-asasmoral atau nilai-nilai,

4.      Kemiskinan
Kemiskinan adalah suatu keadaan yang dirasa kekurangan pendapatan untuk memenuhi kebutuhan hidup yang pokok. Dan memiliki ciri-ciri sebagai berikut :
A.      Tidak memiliki daktor produksi sendiri seperti tanah, modal dll
B.      Tedak memiliki kemungkinan untuk memperoleh asset produksi dengan kekuatan sendiri seperti tanah garapan
C.      Tingkat pendidikan mereka rendah, tidak sampai tamat sekolah dasar
D.     Kebanyakan tinggal didesa sebagai pekerja bebas
E.      Banyak yang hidup di kota berusia muda
F.        

0 komentar:

Posting Komentar